Pemerintah kabupaten Banyumas melakukan pembinaan langsung kepada KSM (Kelompok Swadaya Masyarakat) Ngudi Resik Desa Kemutug Lor melalui dinas terkait dalam hal ini Dinas Lingkungan Hidup Kab. Banyumas, agar masyarakat Desa Kemutug Lor bisa melakukan dan meneruskan program Kepala Desa yaitu KUPIMAN (Kurangi, Pilah, Manfaatkan) karena ini sangat berarti bagi kehidupan manusia secara umum di masa yang akan datang dan juga bisa melestarikan BUMI di planet ini agar tetap lestari

Mantaab, semoga sukses programnya
Terimakasih
Perlahan tapi pasti,itu yang kami harapkan atau kita semua bisa menuju ke arah itu..